Author Archives: sak

Ima Mahdiah: Ada Pengelola Apartemen Bebankan Tarif PAM ke Penghuni, padahal Dicampur Air Tanah

DPRD Jakarta mendesak aparat terkait untuk menertibkan oknum pengelola apartemen atau Perhimpunan Pemilik dan Penghuni Satuan Rumah Susun (P3SRS) yang diduga menggunakan air tanah tetapi membebankan tarif air Perusahaan Air Minum (PAM) Jaya kepada penghuni. Pasalnya, banyak pengelola apartemen di Jakarta yang mencampur penggunaan air tanah dengan pasokan dari PAM Jaya, namun tetap menerapkan tarif […]

Ini alasan Pram-Doel pilih 40 sekolah swasta gratis untuk percontohan

Ketua Tim Transisi Pramono Anung-Rano Karno (Doel), Ima Mahdiah mengungkapkan alasan dipilihnya 40 sekolah swasta di DKI Jakarta yang akan menjadi percontohan program sekolah gratis pada tahap awal. “Jadi 40 sekolah itu dipilih yang pasti pertama kondisi lingkungannya itu tidak ada sekolah negeri. Itu udah otomatis,” kata Ima di kawasan Pondok Kelapa, Duren Sawit, Jakarta […]

Eksklusif! Ketua Tim Transisi Ima Mahdiah Sebut Karakter Pramono Enggak Ikut Anies atau Ahok

Pasangan Pramono Anung dan Rano Karno telah ditetapkan sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta terpilih periode 2025-2030. Penetapan ini setelah pasangan duet politisi PDI Perjuangan memenangi Pilkada Jakarta 2024 dengan satu putaran. Sebagai langkah awal, keduanya telah mengumumkan pembentukan tim transisi yang bertugas untuk mempersiapkan proses peralihan pemerintahan sebelum Pramono-Rano resmi dilantik pada Februari […]

Tim Transisi Nilai Penundaan Pelantikan Pramono-Rano Bawa Tantangan bagi Realisasi Program

Ketua tim transisi pemerintahan baru Provinsi Daerah Khusus Jakarta, Ima Mahdiah, mengatakan penundaan pelantikan kepala daerah hasil Pilkada 2024 berimbas pada implementasi sejumlah program. Menurut dia, realisasi kebijakan di awal masa jabatan Pramono Anung dan Rano Karno akan sedikit terlambat. “Terkait dengan penundaan pelantikan, kami tentu menyayangkan keputusan ini. Akan ada keterlambatan dalam realisasi kebijakan […]

Tim Transisi Akan Sampaikan Progres Kerja ke Pramono-Rano

TIM Transisi akan menghadap Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta terpilih Pramono Anung-Rano Karno pada 3 Februari 2025 mendatang. Ketua Tim Transisi Pram-Rano, Ima Mahdiah akan menyampaikan hasil kajian bersama tim yang sudah dikerjakan hampir satu bulan tersebut. “Nanti Insya Allah tanggal 3 (Februari) kami Tim Transisi akan menghadap Pak Gubernur dan Bapak Wagub (terpilih) […]

Tim Transisi Pram-Doel tidak pernah bahas empat hari kerja di Jakarta

Ketua Tim Transisi Pramono Anung-Rano Karno (Doel), Ima Mahdiah menegaskan bahwa usulan kebijakan empat hari kerja bukan berasal dari tim transisi, melainkan pandangan pribadi Pakar Tata Kota, Nirwono Joga. “Kami di Tim Transisi Pramono-Rano tidak pernah membahas ataupun mengusulkan kebijakan empat hari kerja,” kata Ima dalam keterangannya di Jakarta, Rabu. Menurut dia, usulan tersebut merupakan […]

Dukung Satpol PP Tertibkan Parkir Liar

Koordinator Komisi A DPRD DKI Jakarta Ima Mahdiah menyambut baik langkah Satpol PP yang mengimbau para pemilik restoran untuk menyediakan lahan parkir agar tidak menggunakan trotoar sebagai area parkir. Meski demikian, Ima mengingatkan agar penegakan aturan lebih ketat dan tanpa pandang bulu. “Itu (aksi Satpol PP-Red) bagus. Tetapi balik lagi, kita juga harus perketat aturannya […]

Anggota DPRD Anggap Pergub Izin Poligami ASN Jakarta Kebijakan Tidak Produktif

Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Jakarta Ima Mahdiah mengkritik terbitnya Peraturan Gubernur (Pergub) Nomor 2 Tahun 2025. Dia menilai, penerbitan Pergub tentang izin poligami bagi aparatur sipil negara (ASN) Jakarta ini merupakan langkah yang tidak tepat. Kebijakan tersebut, kata dia, memicu kontroversi dan tidak berkaitan langsung dengan kebutuhan warga Jakarta. “Kebijakan yang tidak mendesak […]

Pesan Ahok untuk Pramono Anung-Rano Karno

Ketua tim transisi gubernur dan wakil gubernur terpilih Jakarta Pramono Anung-Rano Karno, Ima Mahdiah, mengatakan dia telah berkomunikasi dengan mantan gubernur Jakarta Basuki Tjahaja Purnama. Ada pesan khusus yang disampaikan sosok yang akrab disapa Ahok tersebut. Ima menyebut Ahok menyoroti pengelolaan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Jakarta. “Pesannya Pak Ahok (pemimpin) BUMD-BUMD harus orang-orang yang […]

Ketua Tim Transisi Pramono Anung-Rano Karno Sebut Ada 20 Ribu Aspirasi Warga Selama Kampanye

Tim Transisi Gubernur dan Wakil Gubernur terpilih Jakarta, Pramono Anung dan Rano Karno menemui penjabat (Pj) Gubernur Jakarta, Teguh Setyabudi, dalam rangka menyiapkan proses peralihan pemerintahan. Pertemuan tersebut berlangsung di Balaikota DKI Jakarta pada Kamis (16/1/2025). Ketua tim transisi, Ima Mahdiah mengatakan saat kampanye Pilkada kurang lebih ada 20 ribu aspirasi warga DKI Jakarta diterima […]